Kamis, 12 Mei 2016

Cara Merubah ukuran inchi di microsoft word ke centimeter. ( MS 2007-2010)

Pertama-tama. buka microsoft word anda. disini saya memakai microsoft word versi 2010. 
1. Klik kanan di titik hitam yang saya tandai.  kemudian pilih "customize quick access toolbar".


2.Pilih "Advanced "
3. Ganti ukuran pada judul "Show Measurements in units of":  yang tadinya inchi ke centimeter. DONE~


(Gambar untuk no.3 )

DONE !. Sekarang ukuran kertas dan ukuran gambar semuanya mejadi centimeter. (pada awalnya inchi). Sekarang Anda bisa mengganti2 ukuran sesuka hati dengan centimenter. bisa juga loh ini buat cetak foto 3x4 / 4x6 . tinggal klik foto yang sudah di upload k word. kemudian ganti centimeternya menjadi ukuran yang di inginkan. ~ 

(gambar 4)

(gambar 5)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar